Semua itu harus diawali saling maaf-memaafkan secara tulus dan ikhlas. Antara siswa, guru, wali murid, dan komite Sekolah saling berjuang di bidangnya masing-masing dan memadukan diri untuk kepentingan bangsa.
Siswa dan guru di awal ini dilatih semangat dan ketrampilan dalam berbagai lomba. Ada 6 macam lomba untuk masing-masing kelas. Ada yang tradisonal, keilmuan, dan penalaran.
Begitu juga wali murid dilibatkan dengan kegiatan yang akan mendorong siswa untuk bangkit dan rajin belajar. Dengan saling bekerja sama dan riang gembira mereka mencoba bersinergi.
Di akhir kegiatan Saling memaafkan dan lomba ditutup dengan kegiatan saling merapatkan visi dan misi dengan Rapat bersama. Untuk persiapan mengaplikasikan Kurikulum 2013, Penyelesaian Dokumen I, RKT, RKTS, Profil Sekolah, Siswa Miskin, dan data siswa dan guru untuk Dapodik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar